7 Juni 2020

PGRI Kota Yogyakarta Mengucapkan Selamat Hari Ulang Tahun Pemerintah Kota Yogyakarta ke-73

1
HUT Pemerintah Kota Yogyakarta 7 Juni 2020

HUT Pemerintah Kota Yogyakarta 7 Juni 2020

Pada hari jadinya yang ke-73 ini, Pemerintah Kota Yogyakarta mengangkat semangat Hamemayu hayuning praja, Hamemangun raharjaning kutha atau Mewujudkan tata pemerintahan yang baik untuk membangun kesejahteraan dan kemakmuran masyarakat Kota Yogyakarta.
PGRI Kota Yogyakarta Semoga Pemerintah Kota Yogyakarta menjadi Pemerintah yang bersih dan berwibawa serta iklas melayani masyarakat.

1 thought on “PGRI Kota Yogyakarta Mengucapkan Selamat Hari Ulang Tahun Pemerintah Kota Yogyakarta ke-73

  1. Terimakasih Pemkot Yogyakarta yang telah melayani warganya, mengabdi untuk bangsa dan Negara Kesatuan Republik Indonesia…

    Semoga selalu menjadi pemerintahan yang bersih dari segala cela dan sukses berkata meraih harapan bersama.

    Aamiin..

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *